Pemerintah Kabupaten HST Bersinergi Membantu Korban Kebakaran Pemukiman Di Desa TANDILANG Kec.B.A.T.

DAERAH SOROTAN
Views: 301
0 0
Read Time:49 Second

News FHH – Barabai,

Wakil Bupati Hulu Sungai Tengah Drs. H. Mansyah Sabri secara langsung menyerahkan bantuan tersebut bersama BPBD Kab. HST, Dinas Sosial, PPKB & PPPA Kab. HST, Camat Batang Alai Timur, Pembakal, Babinsa, Babinkamtibmas, dan TAGANA Kab. Hulu Sungai Tengah. Jum’at (05/04/2024) pagi.

Berbagai Jenis Bantuan yang di berikan baik berupa Uang tunai, Logistik Pangan dan Logistik Non Pangan serta bantuan lainnya. Dampak dari musibah ini mengakibatkan kerusakan 1 bangunan Rumah semi permanen 1 KK 1 Jiwa dengan tingkat kerusakan 100 terbakar.

Bupati Hulu Sungai Tengah H. Aulia Oktafiandi, S.T.,MAppCom yang di wakili oleh Wakil bupati Hulu Sungai Tengah berharap korban kebakaran agar tetap tabah dan melapangkan dada. “Mudah mudahan Bantuan yang diberikan dapat meringankan beban para korban. “Bantuan ini sebagai rasa kepedulian Pemerintah Kabupaten kepada warga yang tertimpa musibah kebakaran,” ucapnya.

Mari kita sama-sama meningkatkan rasa kepedulian kita kepada sesama dan meningkatkan kesiapsiagaan kita dalam menghadapi bencana khususnya menanggulangi musibah Kebakaran Pemukiman.

(Hendra / Humas Bpbd HST)

Happy
Happy
0
Sad
Sad
0
Excited
Excited
0
Sleepy
Sleepy
0
Angry
Angry
0
Surprise
Surprise
0

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *